Seiring perkembangan teknologi pada kendaraan roda empat, merk lampu LED Mobil terbaik ini cukup penting untuk Anda ketahui.
Hampir semua orang sekarang mulai beralih dari lampu mobil jenis halogen ke lampu LED karena lebih hemat dan awet.
Selain mempunyai banyak model yang cantik, lampu LED ini juga lebih mudah dikombinasikan dengan teknologi terbaru yang lainnya.
Merk Lampu LED Mobil Terbaik, Pilih Sesuai Kebutuhan!
Keunggulan merk lampu LED Mobil terbaik ini adalah mengusung tren hemat energi yang dibutuhkan kendaraan di masa kini.
Sehingga beberapa brand mobil sekarang menggunakan lampu LED pada mobil keluaran terbarunya untuk diaplikasikan dengan teknologi mutakhir.
Dimana teknologi ini dapat memangkas kebutuhan terhadap energi, sehingga dapat menjadi kendaraan yang hemat energi dan ramah lingkungan.
Karena variasi lampu LED cukup beragam di pasaran yang membuat Anda menjadi bingung, maka dapat mengacu pada paduan berikut ini:
Hypersonic LED H11
Rekomendasi yang pertama adalah Hypersonic LED H11 yang paling banyak direkomendasikan karena murah dan berkualitas.
Selain itu para modifikator juga mengatakan bahwa merk ini juga mudah diaplikasikan ke mobil tua yang sebelumnya masih menggunakan lampu bohlam.
Keunggulan lampu LED ini adalah hemat dan ramah pada AKI, karena hanya membutuhkan daya 12 volt dan 55 watt.
Memiliki sorot cahaya sebesar 4.800 Kelvin, merk ini memancarkan cahaya terang berwarna putih dan tidak menyilaukan pengendara lain.
Untuk lampu sorot yang cahaya berwarna kuning hanya memiliki daya sebesar 2500 Kelvin saja, sayangnya kurang tahan terhadap air.
Osram LED T10
Brand asal Jerman ini, rupanya tidak hanya memproduksi lampu untuk keperluan rumah saja namun juga menjadi merk lampu LED mobil terbaik.
Keunggulan lampu LED dari produk Osram ini selain kualitasnya yang sangat terjamin juga multifungsi sehingga sangat praktis.
Selain dapat digunakan pada mobil, juga dapat digunakan pada jenis kendaraan roda dua dengan berbagai fungsi yang fleksibel.
Bahkan penggunaan pada mobilnya juga multifungsi karena dapat dipasang sebagai lampu plat nomor, lampu senja, lampu kabin dsb.
Signature Vision LED E4
Signature Vision LED E4 merupakan salah satu rekomendasi lampu LED mobil paling terang yang diproduksi oleh pabrikan asal Jawa Barat.
Diketahui setup lampu ini dirancang dengan menggunakan chip GX-4 dan CREE USA sehingga menjadi yang paling terang, bahkan saat hujan.
Lampu LED ini mampu melepas cahaya total 20.000 lumens dan satuan warna cahaya 5.700 kelvin Pure White yang menembus hujan.
Autovision LED LX8
Rekomendasi merk lampu LED Mobil terbaik selanjutnya adalah Autovision LED LX8 yang tergolong lampu ramah daya.
Karena hanya membutuhkan daya kapasitas 25 watt, 12-14 volt namun menghasilkan cahaya empat kali lebih terang hingga 4.000 lumen.
Lampu ini sangat recomended untuk mobil yang mempunyai kapasitas AKI yang kecil dengan daya tahan sampai 30.000 jam lamanya.
Desain lampu yang sangat terjangkau untuk semua kalangan ini juga sudah dilengkapi casing kedap air dan anti panas.
Fortuna LED H4 ETI
Merk lampu LED Mobil terbaik ini recomended untuk digunakan oleh mobil pabrikan asal Eropa dan Jepang dengan cahaya yang terang.
Karena hanya membutuhkan daya 40 watt saja untuk penggunaan mencapai 30.000 jam, sehingga tidak mudah merusak AKI mobil.
Meskipun lampu LED ini menghasilkan cahaya yang amat terang, namun dilengkapi dengan lensa reflektor sehingga tidak menyilaukan.
Keunggulan lampu ini adalah anti air dan dapat dipasang sendiri di rumah dengan mengikuti petunjuk yang ada di buku panduan.
Philips LED Turbo H7
Kalau Anda menginginkan produk yang berkualitas dan dapat diandalkan, maka dapat memilih LED yang produksi dari Philips ini.
Diketahui lampu ini yang memiliki tingkat keterangan sampai 200 persen dari pada lampu LED karena menggunakan teknologi Luxeon.
Anda juga dapat mengandalkan tingkat kecerahan lampu LED turbo H7 yang sudah dibekali fitur Safe Beam.
Diketahui fitur ini ramah terhadap pengguna jalan lainnya karena membuat cahaya lampu tidak menyilaukan mata.
Merk lampu LED Mobil terbaik ini sangat recomended digunakan berkendara malam hari karena tidak mengganggu pengendara lainnya.
Meskipun dibanderol dengan harga yang terbilang mahal, namun kualitas yang diberikan sudah tidak perlu diragukan lagi.
Philips X-treme Ultinon LED-HL (H4)
Kali ini adalah produk Philips dengan harga yang terjangkau, yaitu lampu LED mobil terbaik X-Treme Ultinon LED-HL (H4).
Meskipun dijual dengan harga yang sangat terjangkau, namun spesifikasi dan kualitas lampu LED ini dapat diandalkan.
Dibekali focus dengan suhu sampai 6000 kelvin, sehingga lampu LED ini sangat recomended karena memiliki cahaya yang dua kali lebih terang, dan tajam.
Lampu ini sangat disukai oleh pengguna karena hemat energi, diketahui bahwa daya yang dibutuhkan hanya sebesar 40 watt saja.
Tentu saja hal ini sangat ramah terhadap aki kendaraan Anda dan sangat recomended untuk berkendara di malam hari.
Tyto H4
Merk lampu LED mobil terbaik Tyto H4 ini diklaim sudah memiliki sertifikat IP67, sehingga dapat dipastikan sudah tahan terhadap air.
Meskipun harganya tidak terlalu mahal namun mempunyai nilai lux lampu yang tinggi sekitar 2.800 lumens dan temperatur warna sampai 5.500Kelvin.
Dengan harga yang terjangkau, hemat energi dan anti air maka dapat diandalkan untuk berkendara saat sedang hujan.
Ledener H4
Rekomendasi lampu LED terbaik untuk mobil dengan harga yang terjangkau kali ini adalah lampu Ledener H4 yang cukup laris.
Ketika ingin membeli produk lampu LED terbaik ini anda tidak akan merasa kesulitan tersedia cukup banyak di pasaran.
Meskipun harga untuk mendapatkannya cukup terjangkau namun kualitas dari lampu ini dapat diandalkan dengan baik.
Dibekali dengan kualitas Ledener H4 ini Hi Lo Headlight, sehingga Anda dapat menggunakan lampu LED mobil terbaik ini pada sisi samping kiri dan kanan.
Bahkan jenis merk lampu LED mobil terbaik ini cocok untuk semua rumah lampu depan mobil keluaran Jepang dan Eropa.
Dengan color temperature mencapai 6.500 Kelvin, jamur ini sangat cocok untuk digunakan sebagai lampu jauh.
C6 H11
Rekomendasi merk lampu LED Mobil terbaik dan murah berkualitas selanjutnya jatuh pada C6 H11 yang menawarkan spesifikasi prima.
Anda akan menemukan keunggulan lampu LED ini pada proses melepas panas lampu, berkat aplikasi heatsink yang dimilikinya dan kipas pendingin.
Untuk mengaplikasikan lampu LED ini tidak memerlukan kabel relay hanya perlu plug dan play saja sehingga tergolong mudah sekali.
Daya dan keterangan cahaya lampu LED ini mempunyai kemampuan 3.800 lumen dengan daya 36 watt dan bukaan voltage 8-48 Volt.
Demikianlah 10 merk lampu LED Mobil terbaik yang recommended untuk Anda pertimbangkan sebagai pilihan terbaik bagi mobil Anda.