Indo Times
  • Berita
  • Business
  • Sport
  • Lifestyle
  • Edukasi
  • Teknologi
  • Entertainment
    • Kuliner
    • Otomotif
    • Hobi
  • Review
No Result
View All Result
Indo Times
  • Berita
  • Business
  • Sport
  • Lifestyle
  • Edukasi
  • Teknologi
  • Entertainment
    • Kuliner
    • Otomotif
    • Hobi
  • Review
No Result
View All Result
Indo Times
  • Berita
  • Business
  • Sport
  • Lifestyle
  • Edukasi
  • Teknologi
  • Entertainment
  • Review
Home Entertainment

Cinta Ratu Elizabeth II pada Sepakbola: Memori Trofi Piala Dunia hingga Undang Arsenal dan Nonton Chelsea

by Editor Indo Times Sam DK
January 5, 2023
in Entertainment, Sport
Reading Time: 3 mins read
0
Cinta Ratu Elizabeth II pada Sepakbola: Memori Trofi Piala Dunia hingga Undang Arsenal dan Nonton Chelsea
0
SHARES
0
VIEWS

Indotimes.net – Ratu Elizabeth II meninggal dunia, Kenangan tentangnya terus mengalir dibicarakan setelah kabar meninggalnya diumumkan pihak Buckingham pada Kamis (8/9/2022) waktu setempat.

Apalagi, Memori tentang cinta dan peran besarnya untuk dunia sepakbola akan selalu dikenang sebagai warisan bernilai, terutama bagi publik Inggris.

Ratu Elizabeth II hampir selalu hadir dan tak melewatkan momen berserajah untuk warga Inggris.

Seperti saat Timnas Inggris memenangkan trofi Piala Dunia untuk pertama kalinya.

Ratu Elizabeth II turut hadir dalam momen spesial itu, tepatnya pada Piala Dunia 1966.

Bahkan, sang ratu yang meninggal di usia 96 tahun itu memberikan langsung trofi kemenangan pada Timnas Inggris.

Kenangan yang terukir dalam sejarah itu tak akan pernah bisa terhapus ataupun terlupakan.

Apalagi trofi tersebut merupakan trofi juara Piala Dunia pertama dan satu-satunya sejauh ini untuk The Three Lions.

Kala itu, Timnas Inggris berhasil menjadi juara setelah mengalahkan Jerman Barat dengan skor 4-2 di Stadion Wembley, London.

Ratu Elizabeth II memberikan trofi Piala Dunia 1966 langsung pada kapten Timnas Inggris saat itu, Bobby Moore.

Wujud Cinta Ratu Elizabeth II pada Sepak Bola

Sebagai Tanda Penghormatan Ratu Elizabeth II, Pekan ke-7 Liga Inggris Ditunda

Tak hanya itu, kecintaan Ratu Elizabeth II pada sepak bola sering diperlihatkannya.

Momen pertama Ratu Elizabeth II menonton pertandingan sepak bola secara langsung adalah final Piala FA 1953 yang mempertemukan Blackpool vs Bolton.

Ratu Elizabeth II juga pernah menonton pertandingan Chelsea FC secara langsung di stadion saat masih berstatus putri Buckhingham.

Tak tanggung-tanggung memberikan dukungan, bahkan Ratu Elizabeth II pernah mengirimkan surat dukungan kepada skuad Gareth Southgate jelang final Euro 2020.

Saat itu, Timnas Inggris harus menghadapi lawan yang cukup berat, yakni Timnas Italia.

Ratu Elizabeth II menyatakan dukungan penuh pada Timnas Inggris, melalui akun Instagram The Royal Family dan berharap melihat The Three Lions jaura di rumah sendiri.

Sayangnya, keinginan Ratu Elizabeth II tak terwujud lantaran Timnas Inggris harus mengakui kekuatan Italia dengan skor imbang 1-1 dan dilanjutkan penalti dengan hasil 2-3.

Namun, harapan sang ratu kemudian terwakilkan oleh kesuksesan Timnas Wanita Inggris yang menjadi juara Euro 2022.

Sementara itu, meski tak secara gamblang mengungkapkan klub mana yang paling difavoritkannya, Ratu Elizabeth II pernah mengundang skuad Arsenal untuk datang ke Buckingham.

Undangan itu diberikan lantaran Ratu Elizabeth II batal menghadiri seremoni pembukaan Stadion Emirates pada 2007 lalu.

Selain itu, Ratu Elizabeth II juga sempat mengungkapkan pemain favoritnya.

Ratu Elizabeth II menyebut nama Michael Owen sebagai pemain favoritnya dengan alasan terlihat memiliki pribadi yang bersih.

Kenang-kenangan tersebut tentu selalu menjadi momen spesial Ratu Elizabeth II dengan kecintaannya akan sepak bola.

Sampai kapanpun, momen-momen spesial itu tak akan pernah bisa dilupakan oleh para pecinta sepak bola Inggris.

Tags: ArsenalChelseaEnglandInggrisLiga InggrisPiala DuniaRatu Elizabeth IIRatu Elizabeth Meninggal DuniaSepakbolaTimnas Inggris
Previous Post

Demi Turnamen Piala Dunia 2022 Jadi Yang Terbaik, Qatar Manjakan Peserta

Next Post

Berbagai Alasan Real Madrid Berpotensi Kalah Lawan Real Mallorca

Editor Indo Times Sam DK

Saya merupakan salah content editor Indotimes.net dengan inisial Sam DK yang selalu memberikan berita seputar Sepakbola di Indonesia.

Next Post
Berbagai Alasan Real Madrid Berpotensi Kalah Lawan Real Mallorca

Berbagai Alasan Real Madrid Berpotensi Kalah Lawan Real Mallorca

Please login to join discussion
  • Sudah Download Game Sonolus, Tapi Bingung Cara Mainnya? Simak Caranya Di Sini!

    Sudah Download Game Sonolus, Tapi Bingung Cara Mainnya? Simak Caranya Di Sini!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Sister Fight 1.2 v Apk Download dan Review Lengkapnya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Download Game Camp with Mom Bahasa Indonesia Versi Paling Anyar 2022

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Berita Duka! William Ongkowijaya Founder West Bandits Solo Meninggal di Usia 35 Tahun

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mengulik Profil John Lbf Kasus dan Kesewenang-Wenangannya Pada Karyawan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Recent Posts

  • Pelatih Sea Games 2023 Indra Sjafri Sempat Disindir Vietnam, Ternyata PSSI Punya Alasan Khusus
  • Nominasi Nickelodeon Kids Choice Awards Sudah Rilis, Apakah BTS Kembali Pecahkan Rekor?
  • Gaji Kepala Otorita IKN Disetujui Jokowi, Kantungi 172 Juta Tiap Bulan
  • Keputusan Pernikahan Beda Agama oleh MK Telah Ketuk Palu, Dianggap Tidak Memuaskan Penggugat
  • PHK Massal Amazon dan Paypal ‘Korbankan’ Hampir 20 Ribu Karyawan, JD.ID Bangkrut Juga?
  • Cara Mengolah Sampah Organik Agar Lebih Bermanfaat dan Bebas Bau
  • Liquipedia Dota 2 Kotak Rahasia Para Pecinta Esports
  • Di Dunia Games FF, Top Up Diamond Free Fire Gratis!
  • 10 Rekomendasi Oleh-Oleh Khas Minang Terbaik untuk Keluarga di Rumah
  • Lisa Loring Pemeran Wednesday di The Addams Family Original Meninggal, Dikabarkan karena Penyakit Ini
Indotimes, indo times

Copyright © 2022 Indotimes, All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Berita
  • Business
  • Sport
  • Lifestyle
  • Edukasi
  • Teknologi
  • Entertainment
    • Kuliner
    • Otomotif
    • Hobi
  • Review

Copyright © 2022 Indotimes, All Rights Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In